1 Juli 2012

Cara Mencari Subtitle Film

Lebih nikmat jika menonton Film" memakai subtitle berbahasa indonesia yang baik dan benar itu akan terasa seperti di Bioskop loh :) , Maka dari itu silahkan sahabat U - MOVIE87 mendownloadnya pada situs yang saya sarankan :
  1. www.subscene.com
  2. www.sub-titles.net
Tidak menemukan Subtitle berbahasa indonesia??

File subtitle berbahasa indonesia terkadang telat datangnya tapi tidak jadi masalah dengan google translete sobat U - MOVIE87 bisa merubah subtitle berbahasa inggris ke indonesia dengan gampang tetapi itu pasti kurang memuaskan saat ditonton :D

Website untuk mencari subtitles lainnya :
  1. www.allsubs.org
  2. www.podnapisi.net
  3. www.opensubtitles.org
  4. www.divxsubtitles.net
  5. www.titles.box.sk
  6. www.anysubs.com
  7. www.mysubtitles.com
Cara memasukan subtitle saat film sudah dimulai :

Cukup mudah, anda hanya perlu mer-drag file subtitle ke filmnya nanti akan otomatis akan terbaca..
Saya sarankan memutar filmnya memakain software K-Lite Mega Codec Pack Version 8.9.5 Silahkan download filenya dibawah !

Download K-Lite Mega Codec Pack Version 8.9.5 (Yang saya pakai saat ini)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Sebelum bertanya silahkan di cek dulu panduannya klik Disini. Dan Jika ada link download yang di delete / Rusak Silahkan comment disini! Link download akan kami perbaiki secepatnya. Beri kami semangat, Cukup dengan klik "Like" / "+1" / "Share" Terimakasih..